Jadwal "Solo 24 Jam Menari" 29 - 30 April 2013


Dalam rangka World Dance Day 2013, diselenggarakan acara "Solo 24 Jam Menari"




Berikut ini jadwal yang saya kutip dari fans page Kota Solo =>

0 comments:


Terimakasih Telah Berkomentar

Peringatan Hari Tari Dunia di Kota Solo, Indonesia

Setiap tanggal 29 April masyarakat dunia memperingati "World Dance Day" atau "Hari Tari Sedunia". Peringatan ini telah diperkenalkan oleh Badan Dunia PBB untuk Pendidikan, Keilmuan, dan Kebudayaan (UNESCO) sejak 1982.

Menurut sejarahnya, "Hari Tari Sedunia" ini ditetapkan sebagai bentuk penghormatan kepada Jean Georges Noverre, seorang pencipta tari balet modern berkebangsaan Perancis. Jean Georges Noverre lahir pada 29 April 1727 dan wafat tanggal 19 Oktober 1810.

Di Indonesia peringatan "Hari Tari Sedunia" dipusatkan di satu tempat, yaitu di Kota Solo.

1 comments:


Terimakasih Telah Berkomentar

Waldjinah Dapat Predikat Ibu Keroncong Indonesia

Komunitas Waroeng Kerontjong Semarang memberikan predikat "Ibu Keroncong Indonesia" kepada maestro keroncong legendaris asal Solo, yaitu Waldjinah.

Penghargaan tersebut diberikan Komunitas Waroeng Kerontjong Semarang pada hari ulang tahunnya yang kelima.

Sebelumnya, pada peringatan Hari Kartini 2012, tokoh keroncong legendaris asal Surakarta, Waldjinah, juga mendapatkan Kartini Award dari Lor In Hotel. 

0 comments:


Terimakasih Telah Berkomentar